Jumat, 24 Februari 2023

Determinan dan Invers Matriks

1. Determinan Matriks 

a. Determinan matriks Ordo 2x2

Misalkan,determinan,   maka determinan matriks A adalah det (A) = |A| == ad = be

Contoh:

b. Determinan Matriks Ordo 3x3

        |A| =  aei + bfg + cdh - ceg - afh - bdi

    Contoh:
 

c. Jenis Matriks Berdasarkan Nilai Determinannya

    Berdasarkan nilai determinannya, matriks dibagi menjadi dua yaitu:
    a. Jika det (A) = 0, maka matriks A disebut matriks singular
    b. Jika det (A) tidak sama dengan 0, maka matriks A disebut matriks non singular.

d. Sifat-Sifat Determinan Matriks

    Misalkan A dan B merupakan matriks persegi, maka berlaku sifat-sifat berikut:
    1) det (A) = det (AT)
    2) det (kA) = k2 det (A) untuk A2x2 dan det (kA) = k3 det (A)  untuk A3x3
    3) det (AB) = det (A) det (B)
    4) det (An) = (det (A))n

    Untuk lebih memahami materi bagian determinan matriks, silahkan simak video pembelajaran dibawah ini!

2. Invers Matriks

a. Pengertian Invers Matriks 

    Misalkan A dan B merupakan dua matriks persegi dengan ordo sama. Jika matriks A dan B memenuhi hubungan AB = BA = I, dikatakan A dan B merupakan dua matriks yang saling invers. Matriks B disebut sebagai invers perkalian dari matriks A dan dinotasikan dengan A-1 . Matriks A disebut sebagai invers perkalian dari matriks B dan dinotasikan dengan B-1

b. Rumus Invers

    1) Invers matriks berordo 2x2

    Jika matriks A adalah matriks singular, maka matriks A tidak mempunyai invers.    
    Contoh:

   2. Invers Matriks Berordo 3x3

   c. Sifat-Sifat Invers

3. Contoh Soal dan Pembahasan

Untuk lebih memahami materi bagian invers matriks, silahkan simak video pembelajaran dibawah ini!

    Sudahkah kamu menyimak video tersebut? Apakah Kamu benar-benar telah memahami materi pada bagian determinan dan invers matriks ini? 

Guna memperdalam pemahamanmu, kerjakanlah soal-soal dibawah ini!

Untuk mengkonfirmasi pengerjaan soal yang telah kalian kerjakan, silahkan lihat atau download pembahasan soal di atas melalui tautan file dibawah ini!

https://drive.google.com/file/d/1obOFv-aaKLZghxJzcDw3k9lgWF2JXib_/view?usp=share_link


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Menyelesaikan Masalah Menggunakan Matriks

Pada bagian ini kita akan mempelajari penggunaan matriks untuk menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan sistem persamaan linear dua varia...